
Sosialisasi
dan publikasi program kpu/uso tahun 2013 merupakan suatu acara yang
ditujukan untuk memperkenalkan program – program pemerintah pada
tahun 2013 ini. Acara yang Diselenggarakan pada hari Kamis, 21
November 2013 ini dihadiri oleh Wakil bapak bupati kabupaten pati, kepala
dinas perhubungan, bapak atau ibu pejabat pemerintah kabupaten pati,
serta narasumber dan tamu undangan lainya. Dalam kesempatan sosialisasi
kali ini KPU/USO membahas tentang agenda program KPU/USO yang telah
berlangsung dan akan bersinambung dalam beberapa tahun
mendatang.
Adapun beberapa materi sosialisasi KPU/USO yang disampaikan meliputi: Sebagai
penyediaan jasa akses telekomunikasi dan informatika perdesaan atau
yang lebih sering kita kenal dengan istilah Desa Dering Dan Desa
Pintar. Yang kedua KPU/USO juga membahas tentang Pusat Layanan
Internet Kecamatan (PLIK) beserta Mobile Pusat Layanan Internet
Kecamatan (MPLIK), Serta Program PLIK sentra produktif, Jalin KPU/USO
(wifi Kabupaten), Telinfo Tuntas (BTS Perbatasan) juga tidak luput
dari pembahsan sosialisai dan publikasi program KPU/USO ini.
 |
PEMBICARA DAN NARA SUMBER |
 |
SELURUH TAMU UNDANGAN MENYANYIKAN LAGU INDONESIA RAYA |
 |
ACARA MAKAN SIANG BERSAMA TAMU UNDANGAN |
 |
MITRA PLIK |
 |
SOSIALISASI BERLANGSUNG
|
 |
PRESENSI TAMU UNDANGAN |
 |
PEMBUKAAN ACARA SOSIALISASI |
PLIK-GABUS beserta mitra PLIK lainnya yang hadir dalam acara sosialisasi ini juga telah merasakan betapa penting dan perlu dinas – dinas terkait untuk lebih mengenal dan mengerti maksut program KPU/USO pada tahun ini. Sehingga seluruh instansi dinas dan tamu undangan mampu memberikan informasi kepada masyarakat lebih luas khususnya mengenai PLIK. Acara yang digelar dengan suasana santai ini cukup hikmat. Sehingga seluruh materi yang telah disampaikan juga mampu diterima oleh tamu – tamu undangan.
 |
TARIAN TRADISIONAL YANG DISUGUHKAN KEPADA TAMU UNDANGAN |
 |
HIBURAN LIVE ORGENT TUNGGAL |
Penulis: PLIK-GABUS,
mantaaab...ayo lanjutkan bikin artikel :D
BalasHapus